Sabtu, 01 Oktober 2016

Aplikasi untuk mebersihkan laptop agar tidak lemot

Assalammuallaikum wr wb
selamat malam sobat Indahnya Berbagi, semoga semua selalu anda dalam keadaan sehat wal'afiat. Malam hari ini mungkin anda sedang menggunakan laptop anda mungkin itu sedang bekerja menyelesaikan tugas kantor atau mungkin sedang asyik internetan. Tetapi pernahkah anda merasa laptop anda mulai lambat saat anda sedang menggunakannya ? sebagian mungkin belum tahu banyak faktor yang membuat laptop kita menjadi lambat atau lelet salah satunya ya  file junk, registry, cache, cookie, internet history, logs, temp, shortcut yang rusak,
nah kali ini Indahnya Berbagi akan memberikan informasi mengenai daftar aplikasi pembersih yang akan membuat laptop anda kembali lancar dan nyaman saat digunakan. Berikut daftar aplikasi pembersih.

1 IOBit Advanced SystemCare

2. Ccleaner



















3.Bleach Bit












4.Jet Clean








5.System Ninja










1 komentar: